Update investor
Laporan Tahunan
Laporan Tahunan PT Mitrabara Adiperdana Tbk tahun buku 2023
Laporan Keberlanjutan
Laporan Keberlanjutan PT Mitrabara Adiperdana Tbk tahun buku 2023
Laporan Keuangan
Laporan Keuangan PT Mitrabara Adiperdana Tbk tahun buku 2024
Rapat Umum Pemegang Saham
General Meeting
Harga Saham
PT Mitrabara Adiperdana Tbk
05:43 WIB on 16 Oct 2024
IDX: MBAP
0 (0)
3.370
Images Our Videos
Mitrabara Adiperdana Tbk. Energi untuk Masa Depan
Images Our Videos
Karir
Images Our Videos
CSR & pengembangan masyarakat
Images Our Videos
Video profil
Images Our Videos
Video WWTP 360°
Images Our Videos
Video tambang 360°
Community & Social Welfare
PENDIDIKAN
Insan-Insan Malinau Terliterasi
EKONOMI
Kegiatan Usaha Terdanai
KEMASYARAKATAN
Penerangan Rumah Bagi Masyarakat
KESEHATAN
Penurunan Stunting & Gizi Buruk
LINGKUNGAN
Pohon Baru Tertanam & Termanfaat
Images News
Kamis, 12 Sept 2024
Zero Accident, MBAP bukti komitmen K3 di lingkungan kerja

PT Mitrabara Adiperdana Tbk (MBAP) kembali mendapatkan penghargaan Zero Accident dari Kementerian Ketenagakerjaan RI melalui Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kalimantan Utara diserahkan langsung oleh Zainal A Paliwang selaku Gubernur Kalimantan Utara kepada Firman Dedy Asli Zai selaku Kepala Teknik Tambang MBAP.

MBAP adalah salah satu perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan, telah berhasil menjamin pengelolaan keselamatan dan kesehatan kerja (K3) dalam operasional perusahaan dengan tidak ada catatan mengalami kecelakaan kerja selama 3 tahun berturut-turut sejak 2021.

Kepala Teknik Tambang MBAP menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada mitra kerja MBAP yang selama ini ikut andil menciptakan lingkungan kerja yang aman, sehat dan selamat.
 
Pak Firman juga menegaskan bahwa kunci sukses dalam meraih penghargaan ini adalah komitmen dari manajemen dan semua karyawan MBAP mengimplementasikan program-program K3 yang diterapkan pada area kerja perusahaan sesuai dengan aturan regulasi yang ada. Selain itu, proses inspeksi dilakukan secara menyeluruh pada setiap area kerja, baik yang memilki potensi resiko yang tinggi sampai resiko yang rendah, ucap beliau. Standar Operasional Prosedur yang selalu disosialisasikan sebelum memulai pekerjaan atau dalam waktu-waktu tertentu juga menjadi salah satu kunci kami dalam menerapkan K3 yang baik.

Pak Firman juga menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh karyawan yang telah memberikan sumbangsih keselamatan dalam meraih penghargaan ini, karena tanpa kesadaran karyawan mengenai K3, penghargaan ini tidak dapat kita raih. Penghargaan ini jangan sampai membuat kita jumawa dalam hal keselamatan, melainkan penghargaan ini menjadi motivasi kita kedepannya untuk selalu mengutamakan K3 di area kerja dan menjadikannya kebiasaan dalam keseharian kita, tambah beliau.

MBAP berkomitmen untuk berinvestasi pada aspek keselamatan, seperti yang telah dilakukan di tahun yang lalu, perusahaan menggelontorkan dana untuk menyediakan radar yang memiliki fungsi untuk memonitoring pergerakan yang anomali pada area tambang aktif, agar supaya kejadian-kejadian yang tidak diinginkan dapat diantisipasi lebih dini. 

Penulis & Editor : Muh Arfan P.P/H&S, Yohanes Agung H.P/H&S & Lita Nadira/CS

Baca Selengkapnya
Images News

Komitmen Bisnis Berkelanjutan, MBAP raih Katadata ESG Awards

Baca Selengkapnya >
Images News

Seminar Hari Lingkungan Hidup 2024

Baca Selengkapnya >
Images News

Donor Oksigen 2024

Baca Selengkapnya >